TIPS MERAWAT LAPTOP DENGAN BAIK


     


     
  1. Menggunakan pelindung keyboard, supaya terlindungi dari debu, air, dan lainnya! Karena biasanya di sela-sela keyboard sering kemasukan debu atau semacamnya dan akhirnya kongslet.
  2. Memasang screen protector pada layar laptop agar tidak tergores atau terkena debu. Dan harganya juga tidak mahal diperkirakan hanya 50 ribu.
  3. Menggunakan kipas angin laptop untuk menghindari kepanasan atau overhead, yang biasanya ditaruh dibawah laptop. Diperkirakan harganya cuman Rp. 50 ribu.
  4. Sewaktu mau charging laptop, lebih baik pasang dulu kabel yg menuju ke laptop nah setelah itu baru memasang skelar ke stopkontak listrik, dan jangan gunakan laptop sambil ngecharge tunggu full dulu baterei laptop baru digunakan, ini untuk mencegah baterai ngedrop.
  5. Memasang jadwal scan antivirus supaya terhindar dari serangan malware atau virus, sehingga menjaga performance laptop.
  6. Teratur melakukan defragmenting dan disk cleanup biar laptop tidak lemot.
     

  • Tidak meletakkan laptop Anda disekitar sumber medan magnet, contoh TV, Handphone, radio, dll. Sebab akan merusak komponen hardisk.
  • Jangan berkebiasaan menaruh minuman atau suatu cairan di sekitar laptop, hal ini untuk mengurangi hal-hal yang di tidak diinginkan misalnya tumpah karena cairan bisa membuat konsleting.
  • Jangan suka memindahkan lapp/laptop dalam keadaan aktiv menyala karena dikawatirkan komponen dalam hardisk akan menggores cylinder yang akan menyebabkan kerusakan.
  • Gunakan listrik yang stabil, karena naik dan turunnya tegangan bisa menyebabkan komponen-komponen di laptop rusak.
  • Melakukan update virus secara teratur, karena virus selalu mengalami perkembangan jadi untuk mengantisipasinya harus menggunakan antivirus terbaik dan terupdate.
  • Menggunakan tas khusus laptop, jadi jangan gunakan tas yang sembarangan. Tas khusus laptop biasanya memberikan keamanan bila dibawa kemana-kemana, serta aman dari goncangan dan goresan.

TIPS MERAWAT LAPTOP DENGAN BAIK Diposkan Oleh:

0 Diskusi:

Post a Comment